Ga sengaja nemu di google hehehe. . Kali ini saya akan bagikan contoh program kalkulator sederhana melalui Html. Cara membuatnya cukup mudah dan anda tidak usah repot-repot memutar otak untuk merangkai kode demi kode. Selain sederhana program kalkulator ini dapat Anda edit sesuai dengan keinginan Anda.
Untuk membuatnya anda hanya perlu membuka program notepad di komputer Anda dan mengcopy paste kode di bawah ini pada notepad. Kemudian Simpan file dalam format html, caranya dibagian save as type diganti ke allfiles kemudian tambahkan .html pada nama file contohnya namafile.html, lalu buka file tersebut melalui browser. Berikut Kodenya
Calculator I
<html>
<head>
<title>Kalkulator Sederhana</title>
</head>
<SCRIPT LANGUAGE="JavaScript">
function penjumlahan() {
var a1=prompt("Masukkan angka pertama :",0);
var a2=prompt("angka "+a1+ " mau ditambahkan dengan angka berapa?",0);
c=eval(a1)+eval(a2);
document.write("Hasil dari "+a1+"+"+a2+"="+c);
}
function pengurangan() {
var a1=prompt("Masukkan angka pertama :",0);
var a2=prompt("angka "+a1+ " mau dikurangi dengan angka berapa?",0);
c=eval(a1)-eval(a2)
document.write("Hasil dari "+a1+"-"+a2+"="+c);
}
function perkalian() {
var a1=prompt("Masukkan angka pertama :",0);
var a2=prompt("angka "+a1+ " mau dikalikan dengan angka berapa?",0);
c=eval(a1)*eval(a2)
document.write("Hasil dari "+a1+"x"+a2+"="+c);
}
function pembagian() {
var a1=prompt("Masukkan angka pertama :",0);
var a2=prompt("angka "+a1+ " mau dibagi dengan angka berapa?",0);
c=eval(a1)/eval(a2)
document.write("Hasil dari"+a1+"/"+a2+"="+c);
}
</SCRIPT>
<body onload="alert('Silahkan klik tombol untuk memulai perhitungan')">
<a href="" onMouseOver="alert('Copyright Lintas Informatika')">
<font color='blue' size=6><u> Kalkulator by www.lintasinformatika.com</u></font></a><br><br>
<input type="button" value="Penjumlahan" onClick="penjumlahan()">
<input type="button" value="Pengurangan" onClick="pengurangan()">
<input type="button" value="Perkalian" onClick="perkalian()">
<input type="button" value="Pembagian" onClick="pembagian()">
</body>
</html>
Copy kode di atas (warna merah), paste pada program Notepad. Simpan file dalam format html, Contoh : Calculator.html, dibagian save as type diganti ke all files. Selain kode pertama di atas, berikut kode lain cara membuat program kalkulator sederhana dengan menggunakan notepad.
Calculator II
<html>
<title>Program Kalkulator Sederhana</title>
<SCRIPT LANGUAGE="JavaScript">
window.defaultStatus="Support by www.lintasinformatika.com"
function tambah()
{
a=eval(form.a.value)
b=eval(form.b.value)
c=a+b
form.hasil.value = c
}
function kurang()
{
a=eval(form.a.value)
b=eval(form.b.value)
c=a-b
form.hasil.value=c
}
function kali()
{
a=eval(form.a.value)
b=eval(form.b.value)
c=a*b
form.hasil.value=c
}
function bagi()
{
a=eval(form.a.value)
b=eval(form.b.value)
c=a/b
form.hasil.value = c
}
function pangkat()
{
a=eval(form.a.value)
b=eval(form.b.value)
c=Math.pow(a, b)
form.hasil.value = c
}
function kosong()
{
form.a.focus()
form.a.value=""
form.b.value=""
form.hasil.value=""
}
</SCRIPT>
<body onload=kosong()>
<CENTER>
<font size="5">Program Kalkulator</font>
<hr size="5" color="red">
<FORM name="form">
<pre>
Angka 1 <input type="text" name="a">
Angka 2 <input type="text" name="b">
Hasil <input type "text" name="hasil" disabled="true">
</pre>
<hr size="2" color="blue">
<input type="button" value=" + " onClick="tambah()">
<input type="button" value=" - " onClick="kurang()">
<input type="button" value=" x " onClick="kali()">
<input type="button" value=" / " onClick="bagi()">
<input type="button" value=" ^ " onClick="pangkat()"><br>
<input type="button" value=" Kosong " onClick="kosong()">
<br>
Oleh: LINTAS INFORMATIKA<br>
Support by: http://www.lintasinformatika.com
</FORM>
</CENTER>
</body>
</html>
Cara membuatnya sama dengan cara pertama. Tinggal Copy kodenya (warna biru) dan simpan di notepad dengan menggunakan ekstention file .html. Semoga Bermanfaat
No comments:
Post a Comment
Ada keluh kesah? silahkan tinggalkan komentar. .
anda harus menjadi anggota grup ini jika ingin berkomentar, silahkan klik (join this site pada kolom kanan blog)
1. Berkomentarlah dengan sopan dan bersifat membangun
2. Bila ada yang ditanyakan, admin berusaha menjawab paling lambat 1 hari setelah komentar di terbitkan
3. untuk kenyamanan di larang spam
4. mohon untuk tidak beriklan pada kolom komentar
5. jangan sertakan link hidup di komentar
Terimakasih atas kunjungannya ^_^ salam Admin Penestanan Gratis